RadenTherader

Mengulas Giveaway | Blogging | SEO dan Trading Dalam Ruang Lingkup Investasi Bisnis

Tips dan Cara Mencari Backlink Berkualitas Untuk Website dan Gratis

Tips dan Cara Mencari Backlink Berkualitas Untuk Website dan Gratis

Sumber Gambar : Pixabay / Parveender Lamba


Backlink adalah salah satu aspek penting dalam dunia perblogeran atau perwebsitean di penelusuran mesin pencari. Seperti terlihat mudah memang jika memahami dan mengartikan kata backlink itu sendiri akan tetapi pada realita tidak sesimpel itu.

Salah satu mesin pencari yang paling populer adalah Google, yang menerapkan algoritma sendiri untuk kategori backlink spam atau backlink yang tidak relevan. Berikut ini tips dan cara yang bisa anda lakukan dalam mencari backlink yang berkualitas untuk website anda.

Baclink bisa disebut juga sebagai salah satu alat untuk mereferensikan website kita ke eksternal link, biasanya ke media sosial, ataupun blog pribadi. Semakin banyak reputasi backlinknya maka akan semakin menaikan pula scoure page rank website anda di mesin pencari.

Backlink adalah salah satu metode SEO off Page yang cukup terbukti ampuh untuk menaikan rank website anda dalam mesin pencarian.

Tips Mencari Backlink Berkualitas

Ada dua cara yang harus dilakukan dalam mencari backlink yang berkualitas, yaitu berbayar atau gratisan. Salah satu cara yang bisa anda lakukan secara gratis adalah dengan metode meletakkan backlink profile, sosial bookmarking, dan juga guespost.

Membuat Konten yang Menarik

Sama halnya di media sosial manapun, konten yang menarik selalu menjadi daya tarik untuk memancing dapat mendatangkan traffic. Jadi selain menanam backlink, anda juga harus senantiasa menyuguhkan konten-konten yang menarik untuk dijadikan sebagai artikel.

Gabung di Komunitas

Di era saat ini seharusnya sudah lagi tidak membicarakan persoalan persainga. Namun baiknya saling berkolaborasi itu lebih baik. Dengan demikian maka hal seperti akan menjadi salah satudaya tarik tersendiri untuk website yang sedang anda bangun dan kembangkan.

Selain itu juga, Anda dapat saling bertukar link sesama komunitas, agar kedua pihak website itu dapat saling terbangun.

Bagikan Info yang Banyak Dicari

Sebisa mungkin buatlah konten yang sesuai dengan realitas kejadian. Misalkan seperti momentum hari pahlawan maka buatlah artikel yang berkaitan dengan itu. Jadi pada intinya membuat konten yang tepat di waktu yang tepat.

Adapun kumpulan-kumpulan situs backlink yang gratis dan dapat anda gunakan adalah seperti Youtube, Wikipedia, Media Sosial (Instagram, Facebook, Whatsapp, dan lain sebagainya.)

Demikianlah ulasan mengenai tips dan cara mencari backlink berkualitas untuk website dan gratis.

Posting Komentar

[ADS] Bottom Ads

Menu Halaman Statis

Copyright © 2021

RadenTherader