
Cara Belajar Trading Binomo Untuk Pemula
Kali ini kita akan membahas cara belajar trading bagi pemula dengan tips dasar.
Trading merupakan bisnis investasi yang sudah sangat berkembang di Indonesia, itu karena pekerjaan yang satu ini dapat memberikan hasil dengan cepat. Kita sebagai trader bisa mendapatkan uang hanya dengan menggunakan manajemen pemikiran dan analisa.
![]() |
Binomo |
Binomo adalah salah satu platform yang menyediakan layanan trading bagi masyarakat yang dalam hal ini disebut sebagai broker, yang bisa diakses melalui PC, Laptop maupun HP.
Trading bisa membuat kita mendapatkan uang dengan cepat, namun dalam dunia bisnis selalu ada resiko yang bisa kita dapatkan. Resiko ini adalah kemungkinan kehilangan uang ketika kita salah dalam melakukan prediksi.
Karena pada dasarnya trading hanya mengandalkan prediksi dan kecendrungan, ketika kita mampu membuat keputusan prediksi yang benar maka kita akan mendapatkan profit atau keuntungan sesuai dengan modal yang dikeluarkan.
Jika anda sudah mempunyai informasi dan pengetahuan yang mumpuni, bukan tidak mungkin kita bisa mendapatkan profit secara konsisten dalam jangka panjang. Bahkan bisa membuat kaya dalam waktu yang singkat.
Bagi yang belum mengenal lebih jauh tentang binomo bisa membaca Materi dasar binomo
Membuat akun Binomo
Mengetahui informasi dasar memang sangat penting dalam penggunaan binomo, jika anda sudah mengetahui cara kerja binomo, anda bisa mencoba membuat akun Binomo, baik menggunakan HP ataupun PC, keduanya sama sama memiliki kelebihan masing-masing.
Jika anda mau melakukan percobaan saya merekomendasikan untuk memakai HP terlebih dahulu karena lebih simple dan praktis.
Pendaftaran akun Binomo sangatlah mudah, anda akan diberikan fasilitas akun demo, yakni merupakan sebuah akun saldo yang dilakukan untuk percobaan transaksi dengan jumlah Rp. 14.000.000 dan bisa di refresh kapanpun jika habis, sangat cocok untuk melakukan eksperimen dan belajar trading di binomo, serta bisa menggambarkan pendapatan uang anda ketika melakukan transaksi.
Untuk cara pendaftaran dan deposit, bisa anda baca pada materi dasar binomo dengan navigasi yang telah disesuaikan.
Cara Belajar Trading Binomo Untuk Pemula
Trading merupakan salah satu bisnis yang paling berisiko, jadi sangat penting untuk melakukan pembelajaran terlebih dahulu sebelum terjun langsung ke dunia trading khususnya di salah satu platform binomo ini.
Bagi pemula, langkah awal yang bisa dilakukan untuk belajar trading adalah dengan membuat akun dan menjalankan akun demo untuk meminimalisir terjadinya kerugian yang bisa saja terjadi.
Setiap trader pasti pernah mengalami profit maupun loss, jadi kita sebagai trader harus berpikir bagaimana menghindari dan meminimalisir loss tersebut dan supaya bisa meraih keuntungan atau profit secara konsisten dan terus menerus.
Maka dari itu pembelajaran sangat penting, dan informasi ini sangatlah berharga.
Berikut faktor yang harus diperhatikan dalam proses belajar trading :
- Psikologi
Psikologi adalah salah satu bidang ilmu pengetahuan dan ilmu terapan yang mempelajari tentang perilaku, fungsi mental, dan proses mental manusia melalui prosedur ilmiah.
Jadi perilaku kita beserta mental dan emosi sangat berpengaruh ketika kita melakukan trading, ini adalah faktor utama yang perlu anda kendalikan ketika trading. Diperlukan kesabaran yang amat besar supaya bisa berpikir dengan tenang dan memprediksi harga dengan benar sehingga kita bisa mendapatkan profit.
Ketika anda melakukan transaksi atau open posisi, maka anda harus siap mental untuk kehilangan maupun profit. Untuk trader pemula kesalahan yang sering di alami adalah ketika mengalami loss mereka menunjukan prilaku emosi dan marah begitupun ketika profit malah ketagihan.
Harus anda ketahui jika kalian melakukan trading secara berlebihan dan tidak bisa mengendalikan psikologi kalian, maka bisa dipastikan trader tersebut akan selalu mengalami kerugian.
Lalu, bagaimana cara mengendalikan psikologi ini? Jika sudah terbiasa serta sudah mendapatkan pengetahuan yang cukup, maka dengan sendiri nya anda bisa mengontrol nya, tidak ada batasan dalam meraih profit jadi kita bisa memperoleh berapapun itu.
- Analisa
- Menyesuaikan modal
Sebagai trader, anda harus cermat dalam menanamkan modal, jika anda merupakan trader pemula, maka anda disarankan untuk menggunakan modal yang kecil untuk meminimalisir resiko besar dalam hal keuangan anda, itu artinya kita akan mencari aman saja ketika kita melakukan trading.
Jika rugi tidak akan terlalu besar dan untung pun bisa di toleransi. Jadi anda harus membiasakan diri terlebih dahulu, sebagai trader keputusan untuk memberikan modal adalah sesuatu yang penting.
Minimal deposit di binomo sendiri adalah sebesar Rp. 140.000, jumlah deposit bukanlah halangan dalam mendapatkan profit, namun saya rekomendasikan untuk melakukan deposit minimal Rp. 1.400.000, mengapa begitu, karena open posisi kita minimal 14rb sehingga kita hanya mengeluarkan 1% dari modal sehingga anda bisa melakukan transaksi open posisi dengan hati yang tenang dan damai, dan dapat menghilangkan keraguan anda dalam bertransaksi.
- Menentukan target profit dan loss
- Sabar dan tidak terburu-buru
Pengumuman
☑ Daftar Akun Binomo Dengan Saldo 14 juta Demo
☑ Tata Cara Pendaftaran
-Masuk dengan mengklik link diatas
-Deposit minimal 140rb
-Status Akun akan naik
-Verifikasi Identitas dengan upload photo KTP
-Setelah itu, kalian bisa melakukan trading
-Kalian bisa withdraw setelah verifikasi identitas
☑ Catatan
-Trading adalah bisnis paling beresiko
-Keuntungan Maupun Kerugian silahkan tanggung sendiri
-Disarankan untuk belajar terlebih dahulu
-Jika ingin profit konsisten anda harus mampu menjaga emosi dan psikologi
-Tidak boleh serakah dan main tanpa persiapan
☑ Media Sosial RadenTherader
Youtube :
Website :
www.RadenTherader.com
Tiktok :
@radentherader
Telegram :
Join Telegram Free
Radentherader memberikan kalian informasi, analisis, dan trading bareng di grup Telegram secara gratis, kalian boleh join tanpa syarat apapun. Terimakasih atas perhatian dan kerja sama kalian. Salam profit untuk semua.
#BelajarTrading
#Pemula
☑ Follow akun media sosial Radentherader
Posting Komentar
Posting Komentar